Posted by : Perkasa Siregar Sunday, March 23, 2014



Cara Uninstall aplikasi Android secara masal

Cara Uninstall aplikasi Android secara masal - Ini merupakan hal yang paling di cari banyak pengguna android karena memang jelas ini merupakan cara paling mudah. Karena apa biasanya kita menguninstal aplikasi android hanya 1 per satu saja. Cara Uninstall aplikasi Android secara masal ini merupakan cara yang paling simpel untuk digunakan.

Tapi males juga kan kalau udah terlalu banyak aplikasi gak kepakai trus kita harus uninstalin satu-satu. Oleh karena itu pada postingan Cara Uninstall aplikasi Android secara masal akan diberikan tips mudah menuninstall aplikasi secara massal, mau tahu caranya. Berikut Cara Uninstall aplikasi Android secara masal:

1. Android Root

Cara Uninstall aplikasi Android secara masal

A. titanium back up (Cara Uninstall aplikasi Android secara masal).

Untuk android yang udah di root kamu bisa manfaatin aplikasi Titanium back up, gak perl yang berbayar yang free juga bisa. Berikut langkah-langkahnya:

Install Aplikasi titanium Back up
Titanium Backup ★ root
Titanium Backup ★ root
Install (0)
Titanium Track
4.698223114013672
225690 ratings
10.000.000 - 50.000.000
B. Buka tampilan start menu dan cari kategori general dan pilih batch option menu dibawahnyaScrool ke bawah kebagian Uninstall pada tampilan Menu Batch action dan tekan tombol Run di bagian kiri pilihan Uninstall backed up user apps. Jangan khawatir, ini tidak secara langsung otomatis menghapus aplikasi Anda. Pilihan ini hanya mungkin sedikit membingungkan kita karena nama tombolnya Run. (Cara Uninstall aplikasi Android secara masal).

C. Akan ada tampilan semua aplikasi yang terinstal, dan kamu tinggal centang aja aplikasi-aplikasi yang gak kamu kehendaki, setelah itu jalankan proses uninstall, beres. (Cara Uninstall aplikasi Android secara masal).

2. Android tanpa Root

Cara Uninstall aplikasi Android secara masal

Easy

Kalau tanpa root mungkin masih butuh waktu agak lama, karena kamu gak bisa ngelewatin pertanyaan konformasi setuju untuk mengunistall. Tapi masih cukup mudah kok. Gini caranya:

A. Install Aplikasi Easy Uninstaller. (Cara Uninstall aplikasi Android secara masal).
Easy Uninstaller App Uninstall
Easy Uninstaller App Uninstall
Install (0)
INFOLIFE LLC
4.630096912384033
71270 ratings
5.000.000 - 10.000.000
B. Jalankan aplikasinya, pilih aplikasi yang mau kamu uninstall. Dalam hal ini kamu bisa manfaatin menu sort by untuk lebih memudahkan kamu mencari aplikasi. (Cara Uninstall aplikasi Android secara masal).
C. Jalankan uninstaller, kemudian kamu akan dihadapkan sama pertanyaan konfirmasi unistall untuk masing-masing aplikasi segera setelah uninstaller dijalankan. (Cara Uninstall aplikasi Android secara masal).

Sekian mengenai artikel Cara Uninstall aplikasi Android secara masal, untuk info lebih lanjut klik disini.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Labels

Blogger templates


Blog Archive

Powered by Blogger.

- Copyright © Wasandroid -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -